Posts

Marquez bersyukur tak alami cidera serius

Image
Mugello - Marc Marquez mengalami insiden yang cukup mengerikan di sesi latihan bebas kedua MotoGP Italia, kemarin. Tapi ia lega karena berhasil "menyelamatkan diri" sehingga terhindar dari luka parah. Pebalap 20 tahun itu sempat mencatatkan laju tercepat dalam sesi tersebut dengan kecepatan 342 km/jam. Ini sekaligus menjadi rekor kecepatan di hari pertama latihan bebas. Di percobaan berikutnya, kecepatannya menurun menjadi hanya 337,9 km/jam. Beberapa saat kemudian, ia mengalami insiden itu. "Tak jauh dari bukit yang berada di trek lurus, saya mengerem tapi kehilangan grip ban depan. Saya mencoba untuk mengendalikannya tapi motor menarik saya ke arah dinding, jadi saya melompat dari motor untuk menghindari menabrak dinding.," tutur Marquez di situs resmi MotoGP. "Dagu saya terbentur keras dan leher saya tertarik cukup parah. Saya juga mengalami memar di bahu kanan, lengan dan kaki, tapi selain itu saya baik-baik saja." "Terima kasih kepada semua

cal curtchlow galau,,'posisi nya di tech 3 terancam

Image
megello– Calvin ‘Cal’ Crutchlow meluapkan kegusarannya. Lebih-lebih setelah Yamaha Tech 3 ingin segera menyepakati kontrak dengan Pol Espargaró. Crutchlow pun mengancam akan hengkang walau hati kecilnya masih ingin lama menunggangi Yamaha dalam waktu yang lama.   Tawaran kontrak Pol yang juga adik rider MotoGP, Aleix Espargaró itu, tak hanya berkutat pada kontrak tim, tapi juga kemungkinan kontrak dengan pabrikan (Yamaha). Adapun Cruthclow yang sudah lama menuntut kontrak dengan pabrikan, belum juga direstui bos tim maupun Yamaha.   Makanya, Cruthclow memilih pindah ke tim lain ketimbang harus bertandem dengan Pol tanpa kontrak pabrikan yang dianggapnya, lebih layak didapatkan dirinya. Bisa jadi, Crutchlow akan menjadi joki Ducati atau Suzuki musim depan, sesuai rumor yang beredar selama ini.   “Setahu saya, mereka (Yamaha) punya kontrak untuk Pol dan itu bukan urusan saya. Saya tak peduli, tapi satu hal yang pasti. Saya takkan mau membalap dengan Pol di tim saya. Jadi, saya akan

fp2 Gp mugello.:marquez ndlosor..lerenzo tercepat

Image
mugello,. Jorge Lorenzo sukses memperbaiki pencapaiannya di latihan bebas MotoGP Italia. Di sesi kedua, Lorenzo menjadi pebalap dengan catatan waktu terbaik, mengungguli rekan setimnya di Yamaha, Valentino Rossi. Lorenzo hanya menempati posisi ke-14 di sesi pertama. Tapi, pada sesi latihan bebas kedua di Sirkuit Mugello, Jumat (31/5/2013), dia mampu melesat ke urutan teratas dengan catatan waktu 1 menit 48,375 detik. Rossi juga sukses memperbaiki posisinya, dari posisi ke-19 ke posisi kedua. Catatan waktu The Doctor terpaut 0,034 detik dari Lorenzo. Pebalap Yamaha Tech 3, Cal Crutchlow, menempati urutan ketiga dengan waktu 1 menit 48,672 detik. Dia ada di depan Nicky Hayden dan Dani Pedrosa. Sementara itu, Marc Marquez mengalami kecelakaan. Pebalap tercepat di latihan pertama itu tak mampu mengendalikan motornya di ujung trek lurus start/finis. Motor Honda yang ditunggangi Marquez tergelincir ke rumput basah sebelum akhirnya masuk gravel.  Setelah insiden tersebut, Marquez langsun

pulsar 200 ns siap di rilis KMI

Image
sudah lama memang kbr brojol nya kuda besi pulsar 200 ns.. tp peluncuran nya smpt trtunda dari 2012'mei 2013' dan yg pling anyar agustus 2013 berdasarkan info dri tmcblog agustus 2013 lah motor ini akan resmi dipasarkan bnyk yg penasaran dgn motor triple spark ini., tp ada jga yg ragu dngn motor ini,mskpn di rnca nya akan di pasarkan oleh kawasaki tp mesin tetap di buat oleh bajaj india,bnyk yg ragu akan kualitas nya... berikut  spesifikasi mesin sebagai berikut:   * Mesin:l SOHC, 4 katub, berpendingin cairan   * Kapasitas: 199,5cc   * Pengapian: 3 busi sekaligus   * Bore x Stroke : 72mm x 49mm   * Daya : 23,5 hp pada 9.500 rpm   * Torsi: 18,3 Nm pada 8.000 rpm   * Fuel system: Karburator (Fuel Injection dipersiapkan untuk Indonesia)   * Kapasitas Tangki: 12 liter   * Suspensi: Depan; menggunakan teleskopik 37mm dan belakang; Nitrox monoshock   * Rem: Depan dan belakang sudah mnengunakan rem cakram (disc brake) Pulsar 200NS